loker pt pertani |
Visi
“Menjadi perusahaan agribisnis nasional terdepan dan terpercaya”
Misi
- Menghasilkan sarana produksi dan komoditi pertanian serta jasa yang bermutu dan berdaya saing;
- Memasarkan sarana produksi dan komoditi pertanian serta jasa yang bermutu dan berdaya saing;
- Mendukung peningkatan kesejahteraan petani dan kelestarian lingkungan untuk menghasilkan produksi yang tinggi dan serta berperan aktif dalam ketahanan pangan nasional.
1. Hukum
a. S1 Hukum
b. IPK Minimal 2.75 dari skala 4
c. Usia Maksimal 28 Tahun pada tahun 2016
d. Berijazah S1/Surat Ket. Lulus S1 dari Perguruan Tinggi Akreditasi A
2.Akuntansi
a. S1. Akuntansi
b. IPK minimal 2.75 dari skala 4
c. Usia Maksimal 28 Tahun pada tahun 2016
d. Berijazah S1/Surat Ket. Lulus S1 dari Perguruan Tinggi Akreditasi A
3. Perpajakan
a. D3 Perpajakan
b. IPK minimal 2.75 dari skala 4
c. Usia maksimal 25 tahun pada tahun 2016
d. Berijazah D3/Surat Ket. Lulus D3 dari Perguruan Tinggi Akreditasi A
4. Perpajakan
a. SMK
b. Wanita
c. Usia maksimal 21 tahun pada tahun 2016
5. Kearsipan
a. D3 Kearsipan
b. IPK minimal 2.75 dari skala 4
c. Usia maksimal 25 tahun pada tahun 2016
d. Berijazah D3/Surat Ket. Lulus D3 dari Perguruan Tinggi Akreditasi A
Persyaratan Berkas
1. Surat Lamaran
2. Biodata pribadi lengkap
3. Copy KTP yang masih berlaku
4. Pas foto ukuran 4x6
5. Copy Ijazah beserta akademik yang sudah dilegalisir
Dikirim ke :
PT. Pertani (Persero)
Bagian SDM
Gedung Graha Gabah
JL. Raya Pasar Minggu Pertani no. 1, Jakarta Selatan
atau
sdm_pertani@pertani.co.id
sdm_pertani@yahoo.com
subject email : Posisi yang dilamar
Berkas Lamaran diterima paling lambat tanggal 27 Mei 2016
info bersumber dari http://www.pertani.co.id/publikasi/karir